Bahan :
- 30 gram biscuit marie.
- 500 ml susu kedelai mawar.
- 1/2 bungkus (2 sendok teh) agar - agar bubuk.
- 1/2 sendok teh jeli instan.
- 75 gram gula pasir.
- 1 kuning telur.
- 2 sendok makan coklat bubuk.
- 1/8 sendok teh garam.
- Krim kocok untuk hiasan.
Cara Membuat :
- Letakkan biscuit marie di dasar gelas plastik.
- Rebus susu kedelai, agar - agar, jeli instan, gula pasir, coklat bubuk dan garam sambil diaduk sampai mendidih.
- Ambil sedikit adonan.
- Tambahkan kuning telur, aduk rata.
- Tuang ke rebusan susu sambil diadu sampai mendidih.
- Tuang sebagian di atas biscuit marie, biarkan setengah beku, tuang sisanya, bekukan.
- Sajikan dengan semprotkan krim.
Silahkan, untuk mencobanya... dan nantikan Resep Makanan Terbaru , hanya di dapurmenu.blogspot.com